BEM KM UNY

Berdiri 2002 di Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta
Badan Eksekutif Mahasiswa adalah organisasi mahasiswa intra kampus yang merupakan lembaga eksekutif di tingkat pendidikan tinggi yang dipimpin oleh seorang Presiden Mahasiswa. 

Sejarah Komunitas/Organisasi

Badan Eksekutif Mahasiswa adalah organisasi mahasiswa intra kampus yang merupakan lembaga eksekutif di tingkat pendidikan tinggi yang dipimpin oleh seorang Presiden Mahasiswa. BEM KM UNY sendiri menjadi garda terdepan dalam pengawalan isu internal maupun eksternal kampus, membangun relasi dengan beberapa pihak, mengembangkan potensi mahasiswa, serta membantu mengawal hak mahasiswa agar tercipta kesejahteraan bagi seluruh mahasiswa.

Alamat Lengkap

Student Center UNY Lantai 1 Sayap Timur Kampus Karangmalang, Yogyakarta 55281

Jumlah Anggota

180 Anggota

Visi

BEM KM UNY sebagai fasilitator yang menciptakan pengembangan diri dan ragam aksi mahasiswa UNY menuju Peradaban Maju.

Misi

Menjalankan tata kelola internal BEM KM UNY dengan progresif, efektif, dan berintegritas. Merajut persatuan dan kesatuan seluruh elemen mahasiswa.