Generaction
Berdiri 2020 di Jakarta
Generaction Project merupakan organisasi non-profit yang bertujuan untuk membuka kesempatan mengajar Bahasa Inggris bagi anak muda di Indonesia kepada anak-anak yang memiliki keterbatasan akses dalam belajar. Generaction merupakan organisasi yang bergerak di bidang pendidikan dan youth self-development, sehingga selain mengajar juga mengadakan program donasi dan skill development bagi volunteers.