Anastasia Tiara Putri, S.Psi adalah lulusan S1 Psikologi dan sedang aktif menjadi Talent Acquisition Supervisor di PT Kalbe Farma, Tbk.
Profil
Anastasia Tiara Putri merupakan sarja psikologi yang memiliki minat tinggi dalam bidang kesehatan mental dan pengembangan diri bagi remaja dan dewasa awal. Selama masa kuliah Anastasia aktif menjadi fasilitator dalam berbagai pelatihan pengembangan diri untuk berbagai tingkatan usia dan latar belakang. Nilai hidup yang dipegang oleh Anastasia adalah “perkembangan diri sekecil apa pun tetaplah kemajuan dan perlu untuk diapresiasi”.